Arsip
-
Agustus
Vol 5 No 1 (2024)Pada terbitan kali ini, terdapat 6 naskah yang terdiri dari 1 naskah terkait dengan faktor yang memengaruhi niat dan perilaku penggunaan, 2 naskah tentang faktor minat adopsi layanan. Terdapat pula 1 naskah tentang analisis sentimen, 1 naskah Implementasi metode TextRank dan Named Entity Recognition dan 1 penelitian metode deskriptif kuantitatif pada pengaruh atribut brand ambasssador terhadap minat beli dalam promotion media sosial.
-
Desember
Vol 4 No 2 (2023)Pada terbitan kali ini, terdapat 5 naskah yang terdiri dari 1 naskah terkait dengan estimasi biaya proyek menggunakan usecase point, 1 naskah tentang faktor-faktor yang mempengaruhi Startup Intention, dan Analisis Upaya Pengurangan Jejak Karbon dalam Aplikasi Perangkat Bergerak. Terdapat pula 1 naskah tetang penerapan teknologi virtual reality dan 1 naskah evaluasi dan perbaikan antarmuka pengguna.
-
Agustus
Vol 4 No 1 (2023)Pada terbitan kali ini, terdapat 5 naskah yang terdiri dari 1 naskah terkait dengan desain interaksi pengguna menggunakan pendekatan design thinking, 1 naskah mendemonstrasikan evaluasi artefak sisten informasi menggunakan design science research, dan 1 naskah terkait dengan pelanggaran etika sistem informasi. Selain itu, terdapat pula 1 naskah tentang analisis dan desain sistem informasi dan 1 naskah tentang tingkat penrimaan pengguna terhadap aplikasi.
-
Desember
Vol 3 No 2 (2022)Pada terbitan kali ini, terdapat 5 naskah yang terdiri dari 1 naskah terkait dengan proses bisnis, 1 naskah mendemonstrasikan analisis sentimen dengan menggunakan metode random forest classification, 1 naskah terkait dengan desain interaksi, dan 2 naskah lagi terkait dengan evaluasi dan pengembangan sistem informasi.
-
Agustus
Vol 3 No 1 (2022)Pada terbitan kali ini, terdapat 5 naskah yang terdiri dari 2 naskah terkait dengan proses bisnis, 1 naskah terkait dengan tata kelola, 1 naskah terkait dengan desain interaksi, dan 1 naskah lagi terkait dengan pemahaman fenomena masal di Indonesia mengenai penggunaan seragam background di pertemuan online.
Untuk melengkapi, sebuah catatan editor ditambahkan.
-
Desember
Vol 2 No 2 (2021)JUST-SI Volume 2 Nomor 2, tahun 2021 telah dipublikasikan semenjak 18 November 2021 untuk periode penerbitan bulan Desember tahun 2021.
Pada penerbitan ini terdapat sebanyak 5 artikel dengan 1 afiliasi (Universitas Brawijaya).
-
Agustus
Vol 2 No 1 (2021)JUST-SI Volume 2 Nomor 1, tahun 2021 telah dipublikasikan semenjak 18 November 2021 untuk periode penerbitan bulan Agustus tahun 2021.
Pada penerbitan ini terdapat sebanyak 5 artikel dengan 1 afiliasi (Universitas Brawijaya).
-
Desember
Vol 1 No 2 (2020)JUST-SI Volume 1 Nomor 2, tahun 2020 telah dipublikasikan semenjak 18 November 2021 untuk periode penerbitan bulan Desember tahun 2020.
Pada penerbitan ini terdapat sebanyak 5 artikel yang terdiri dari 4 artikel penelitian empiris dan 1 artikel rangkuman diskusi di forum ilmiah dengan total 4 afiliasi (Universitas Brawijaya, Politeknik Negeri Jakarta, Institut Teknologi Kalimantan, dan Institut Teknologi dan Bisnis STIKOM).
-
Agustus
Vol 1 No 1 (2020)Pada terbitan Volume 1 Nomor 1 yang diterbitkan pada bulan Agustus 2020, memiliki 5 artikel yang diterbitkan dan terdiri dari 1 afiliasi (Universitas Brawijaya Malang).